Total Tayangan Halaman

Rabu, 17 Oktober 2012

fighting !!!!!

pernahkah anda memiliki perasaan namun tidak bisa mengungkapkan ?
pernahkah kamu tertekan dengan perasaan yang tak tersampaikan ?



mungkin sangat menyakitkan, ketika kita memiliki suatu uneg-uneg atau perasaan, namun tidak pernah bisa mengungkapkannya ..
saya mengalaminya..
saya mengerti keadaan nya
mengerti bagaimana kondisi yang sebenarnya terjadi padanya, yang mungkin orang lain tidak pernah tahu ...
saya tahu , mengertiii, tapi tidak bisa berbuat apa-apa 
membiarkannya menggapai sesuatu yang sudah lama dia inginkan, membiarkannya pergii mencapai ambisi nya ..
aku mengerti , perjuangan yang harus dia lalui begitu berat ... dan seandainya q berada di posisinya aku belum tentu bisa melaluinya ..
dia harus kuat, harus selalu berusaha, dan adanya diriku mungkin akan mengahalanginya ...


merelakannya menjauh, merelakannya pergi ..
aku tahu, aku tidak boleh egois, yang dia tanggung lebih besar dari yang aku tanggung 
mungkin akan sangat terasa sakit di awal, namun harus tetap berusaha, demi kebaikannya .. demi kebaikanku kelak ..


aku selalu berdoa untuknya, semoga apa yang dia cita citakan dapat terwujud , apa yang telah dia perjuangkan akan tercapai , dan apa yang telah dia korbankan untuk mencapainya tidak sia-sia ..
aku yakin kamu bisa ..
aku yakin kamu bisa menjadi kebanggaan bagi seua orang yang telah percaya kepadamu ..

mungkin kamu tidak menyadari , tapi aku telah mengorbankan apa yang ingin aku pertahankan demi kamu ..
berusahalah .. janganlah mengecewakan ku ..
jika nanti kamu mengingatku, kembalilah .. InsyaAllah aku masih tetap menunggu ..

Allah menciptakan kita berbeda, namun Allah menginginkan kita menyembahnya dengan 1 cara ..
begitulah juga perasaanku , karena kita berbeda, aku berharap kita dapat bersatu dengan adanya perbedaan diantara kit .. :) 

bahagialah, karena bahagia mu akan menjadi bahagiaku kelak ..
amiiiiiiiin

Tidak ada komentar:

Posting Komentar